Gambar Beasiswa di UIN

Beasiswa di UIN

Uin Alauddin menyediakan beasiswa bagi mahasiswa yang berprestasi. Beasiswa yang disediakan adalah : Beasiswa Departemen Agama, Supersemar, Gudang Garam, Telkom, Bank Indonesia (BI), PT. Maruki Tokai dan PT. Coca Cola dan Beberapa sponsor lainnya. Para Alumni UIN juga berpeluang untuk mendapatkan beasiswa melanjutkan studi S2 dan S3 diluar negeri. Beberapa sponsor menyediakan beasiswa program studi Overseas : Fulbright untuk melanjutkan studi di Amerika, AusAid untuk melanjutkan studi di Australia, DAAD untuk melanjutkan studi Di Jerman, al-Azhar untuk melanjutkan studi di Mesir, Departemen Agama untuk melanjutkan studi di Timur Tengah.
Previous Post Riset Peternakan Sapi di Bulukumba, WR III UIN Alauddin Makassar dan Tim Dapat Dana Hibah Rp 5 M
Next Post Dua Tim Dosen UIN Alauddin Makassar Lolos Pendanaan Riset, Dapat Rp10 M