Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar melalui Panitia Pemilihan Mitra Kerjasama Pengelolaan (KSP) Rumah Sakit Kelas C, mengundang calon mitra yang berminat untuk berpartisipasi dalam proses seleksi pemilihan mitra kerjasama pengelolaan Rumah Sakit Kelas C UIN Alauddin Makassar.
Kegiatan ini bertujuan untuk mencari mitra yang berkompeten dalam mengelola rumah sakit secara profesional, guna mendukung penyediaan layanan kesehatan berkualitas bagi masyarakat. Pendaftaran akan dibuka mulai tanggal 17 hingga 24 September 2024.
Addendum Pengumuman: Terdapat perubahan jadwal pengambilan dokumen pemilihan, yang semula hingga 24 September 2024, diperpanjang hingga 30 September 2024.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai persyaratan, ketentuan, dan prosedur pendaftaran, silakan merujuk pada lampiran.
Sehubungan dengan edaran Direktur Jenderal Pendidikan Islam NomorB-1556/DJ.I/Dt.I.III/HM.00/12/2024tanggal 23 Desember 2024tentang Pengumuman…
Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Bapak/Ibu peneliti yang kami hormati, Dengan hormat, kami sampaikan informasi terkait Deadline Submit Proposal Penelitian Litapdimas 2024.…
Silakan unduh lampiran file di bawah ini untuk mendapatkan informasi detail mengenai Jadwal Pengajuan Penelitian Litapdimas 2025, termasuk tahapan dan…