Pengumuman

Seleksi Peksimida

Berdasarkan Surat Pengurus Daerah Badan Pembina Seni Mahasiswa Indonesia (BPSMI) Sulawesi Selatan Nomor : 08/Pengda BPSMI Sulsel/18 Tanggal 1 Agustus 2018, Menetapkan UIN Alauddin Makassar sebagai panitia Pelaksana Seleksi Daerah untuk tangkai Lomba Baca Puisi (Putra/putri), Lomba Penulisan Puisi (putra/putri), antar perguruan tinggi negeri dan swasta di Sulawesi Selatan menuju Peksiminas pada tanggal 15 - 21 Oktober 2018 di daerah istimewa yogyakarta. Seleksi dijadwalkan pada :


Hari/tanggal : Kamis 27 september 2018
Waktu : 08.00 Wita - Selesai
Tempat : Gedung Rektorat
Alamat : Jl. H.M. Yasin Limpo No. 36 Telp. 0411-841879 Samata Gowa

Mohon kepada pimpinan PTN dan PTS se-Sulawesi Selatan untuk mengirimkan utusan (mahasiswa yang masih aktif) guna mengikuti seleksi (form kesediaan terlampir, syarat peserta dapat dilihat pada Buku Panduan Pekan Seni Mahasiswa Nasional Daerah Istimewa Yogyakarta melalui website: https://bit.ly/2wZcu2p)

Pengumuman Lainnya

JADWAL DAN PERSYARATAN BAGI CALON MAHASISWA BARU JALUR SPAN-PTKIN TAHUN AKADEMIK 2025/2026

NOMOR : B-966/Un.06/HM.01/3/2025 TENTANG JADWAL DAN PERSYARATAN BAGI CALON MAHASISWA BARU JALUR SPAN-PTKIN TAHUN AKADEMIK 2025/2026

Read More

JADWAL DAN PERSYARATAN BAGI CALON MAHASISWA BARU JALUR SNBP TAHUN AKADEMIK 2025/2026

JADWAL DAN PERSYARATAN HASIL SELEKSI NASIONAL BERDASARKAN PRESTASI (SNBP) NOMOR : B-939/Un.06/HM.01/3/2025

Read More

Jadwal PMB UIN Alauddin Makassar 2025

Jadwal Pendaftaran ulang (PMB) UIN Alauddin Makassar tahun 2025 untuk Jalur SNBP, SPAN-PTKIN, SNBT, UM-PTKIN, SMM AFIRMASI DAN SMM TEST.

Read More