Nomor : PL/TL.01/48/VII/2013 Samata-Gowa, 12 Juli 2013
Lamp : 1 (satu) Berkas
Hal : Pengumuman
Kepada Yth
Para Peneliti
di-
Tempat
Assalamu’Alaikum, wr. Wb
Berdasarkan SK Rektor Nomor 77.A Tentang Penelitian Prodi bagi Dosen, Memutuskan Bahwa Nama-nama dan Judul Penelitian terlampir dinyatakan lulus seleksi proposal dan berhak meneliti untuk tahun 2013 menggunakan dana DIPA BOPT 2013 UIN Alauddin Makassar.
Bagi yang dinyatakan lulus seleksi diharapkan kehadirannya untuk penandatanganan surat perjanjian penelitian yang dilaksanakan pada :
Hari/ tanggal : Senin-Selasa, 15-16 Juli 2013
Jam : 10.00 Wita - Selesai
Tempat : Gedung LP2M Lt.1 UIN Alauddin Samata-Gowa.
Demikian atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.
Wassalam,
Kepala Pusat Penelitian dan Penerbitan
UIN Alauddin Makassar,
Dr.H.Abd. Rasyid Masri, S.Ag., M.Pd., M.Si
NIP.19690827 199603 1 004
Download Lampiran :
NOMOR : B-966/Un.06/HM.01/3/2025 TENTANG JADWAL DAN PERSYARATAN BAGI CALON MAHASISWA BARU JALUR SPAN-PTKIN TAHUN AKADEMIK 2025/2026
JADWAL DAN PERSYARATAN HASIL SELEKSI NASIONAL BERDASARKAN PRESTASI (SNBP) NOMOR : B-939/Un.06/HM.01/3/2025
Jadwal Pendaftaran ulang (PMB) UIN Alauddin Makassar tahun 2025 untuk Jalur SNBP, SPAN-PTKIN, SNBT, UM-PTKIN, SMM AFIRMASI DAN SMM TEST.