PENGUMUMAN JADWAL SELEKSI CALON MAHASISWA INDONESIA KE TIMUR TENGAH 2019
UPT Pusat Pengembangan Bahasa (PPB) UIN Alauddin Makassar dan sejumlah PPB Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri lainnya se-Indonesia, bekerjasama dengan UPT Pusat Pengembangan Bahasa UIN Sunan Ampel Surabaya diamanahkan melaksanakan seleksi penerimaan calon mahasiswa baru ke Negara Mesir, Sudan dan Maroko, baik program S1 beasiswa maupun non- beasiswa, sebagai tindak lanjut dari dari Memorandum of Understanding (MoU) antara pemerintah Republik Indonesia (Kementerian Agama RI) dengan pemerintah Mesir (Al-Azhar Al-Syarif), pemerintah Republik Sudan, dan pemerintah Kerajaan Maroko dalam bidang pendidikan melalui Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam Ditjen Pendidikan Islam.
Berikut ini jadwalnya
NOMOR : B-966/Un.06/HM.01/3/2025 TENTANG JADWAL DAN PERSYARATAN BAGI CALON MAHASISWA BARU JALUR SPAN-PTKIN TAHUN AKADEMIK 2025/2026
JADWAL DAN PERSYARATAN HASIL SELEKSI NASIONAL BERDASARKAN PRESTASI (SNBP) NOMOR : B-939/Un.06/HM.01/3/2025
Jadwal Pendaftaran ulang (PMB) UIN Alauddin Makassar tahun 2025 untuk Jalur SNBP, SPAN-PTKIN, SNBT, UM-PTKIN, SMM AFIRMASI DAN SMM TEST.